Followers

5 Pembalap F1 Wanita di Dunia


Dunia balap memang lebih akrab dengan pria-pria pembalap tampan idola banyak wanita. Namun sejarah telah mencatat bahwa pernah ada lima orang wanita mengagumkan yang menjejakkan kakinya di dunia balap mobil F1. Wow, siapa saja ya? Mari kita lihat profil mereka satu per satu.

1. Maria Teresa de Filippis


Wanita kelahiran Italia ini bermain pada musim 1958-1959. Ia mulai bermain pada tanggal 18 Mei 1958 dan pernah berpartisipasi dalam lima kejuaraan dunia Grand Prix, meski ia tidak mencetak kemenangan.

2. Maria Grazia 'Lella' Lombardi


Sama dengan Maria Teresa, Maria Grazia berasal dari Italia. Ia mengikuti kejuaraan di musim 1974-1976. Ia mengikuti 17 kejuaraan dunia F1 Grand Prix. Maria Grazia Lombardi meninggal tahun 19912 dalam usia 50 tahun karena kanker di Milan.

3. Divina Maria Galica 


Wanita kelahiran 1944 ini merupakan anggota keluarga Kerajaan Inggris yang sudah memiliki reputasi dalam olimpiade dan balap mobil. Divina bermain pada musim 1976 hingga 1978.

4. Desire Randall Wilson


Desire merupakan pembalap yang berasal dari Afrika Selatan merupakan wanita kelahiran 1953. Ia bermain pada musim 1980. Ia memenangkan perlombaan F1 di Brands Hatch pada tahun 1980

5. Giovanna Amati


Giovanna bermain pada musim 1992 dan menjadi pembalap wanita terakhir yang pernah mengikuti Kejuaraan Dunia F1. Wanita kelahiran Roma pada tahun 1962 ini aktif di beberapa media Italia untuk menulis kolom motorsport dan memberikan komentar televisi.



5 Pembalap F1 Wanita di Dunia
Anda sedang membaca artikel 5 Pembalap F1 Wanita di Dunia dengan url : http://sigithermawan12.blogspot.com/2012/10/5-pembalap-f1-wanita-di-dunia.html
Dapatkan Artikel Terbaru Gratis!! Masukan Email Kamu Disini :
Terima Kasih
Comments
0 Comments

0 komentar :

Post a Comment

budayakan berkomentar sopan dan edukatif...

Baca Juga

 
Tahukah Kamu »